Pantai Krakal Gunung Kidul
Versi Indonesia:
Pantai Krakal. Pantai Krakal adalah salah satu pantai yang berada di daerah Gunung Kidul Yogyakarta. Pantai ini berada di deretan pantai baron krakal kukup sundak. Pantai ini menyuguhkan pasir putih dan keadaan pantai yang sangat landai, sehingga para pengunjung yang datang ke pantai ini bisa bermain air dengan sepuasnya. Pulau yang berada di tengah pantai menambah keindahan kawasan wisata ini. Jarak pantai ini dengan pantai yang lainnya yang berada di daerah Gunung Kidul tidak terlalu jauh, hanya berjarak beberapa kilo meter saja. Jika kita dari kota jogjakarta menggunakan kendaraan bermotor hanya memakan waktu 2,5 jam saja. Bila dalam keadaan surut pantai ini terlihat sangat cantik. Selamat berlibur ke pantai krakal jika anda ke berkunjung ke daerah Gunung Kidul. Gambar ini berhasil saya abadikan ketika saya beerkunjung ke pantai ini. Klik disini jika anda ingin melihat hasil foto saya yang lainnya!!
English Version:
Krakal beach. Krakal beach is one of the beaches in Gunung Kidul Yogyakarta area. The beach is located in a row of beach baron Krakal Sundak alluvium. This presents a white sand beach and a very gently sloping coastal state, so that the visitors who come to the beach to play with as much water. Island in the middle of the beach adds to the beauty of this tourist area. Distance of this beach with other beaches are located in Gunung Kidul area not too far away, just a few kilo meters away. If we are out of town jogjakarta using a motor vehicle only takes 2.5 hours. When in a situation that looks very beautiful beach. Happy holidays to the beach Krakal if you to visit the area of Gunung Kidul. I managed to capture this picture when I beerkunjung to this beach. Click here if you want to see the results of my other photos!
Post a Comment